Kemunculan Manusia Silver yang Kerap Membuat Kesal Pengendara


Manusia silver mulai bermunculan di beberapa tempat perempatan di kota Makassar, Sulawesi Selatan beberapa bulan terakhir yang bertujuan mengharapkan imbalan dari pengendara setempat,

Seseorang berpenampilan mencolok dengan membawa kotak kardus berjalan kaku sambil menunggu belas kasihan dari para pengendara kendaraan yang berhenti di persimpangan jalan,

Sama hal nya dengan badut jalanan dan anak jalanan lainnya yang mengganggu pengendara, keberadaan Manusia Silver ini kerap dikeluhkan oleh pengendara lantaran membahayakan pengendara serta menyebabkan kemacetan,

Terekam pada Minggu (20/11/2022)
Dua orang yang kerap disebut manusia silver itu tidak ambil pusing dengan perhatian para pengendara kendaraan yang melintas

Dia tetap saja berjalan dengan tubuh penuh cat besi yang hampir menghiasi semua bagian tubuhnya, Pengendara setempat juga berharap agar menindaklanjuti hal ini.

Citizen report: 
Adelia Apriani Putri (Mahasiswi Jurnalistik Semester 3 Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar)

1 Comments

Previous Post Next Post